Penayangan

Sabtu, 18 Maret 2017

Pantai Paseban


Destinasi wisata keren kali ini adalah Pantai Paseban Kencong Jember , Pantai Paseban merupakan sebuah pantai yang terletak sekitar 52 Km arah barat laut dari Kota Jember.  Bila di lihat dari sisi administratif, Pantai Paseban ini masuk dalam wilayah administratif Kecamatan Kencong. Pantai Paseban ini mempunyai suasana pantai yang tenang, damai disertai suara gulungan ombak berkejaran yang bergemuruh menjadikan pantai ini sangat nyaman dan memberikan kesan damai bagi pengunjung yang ingin melepas kepenatan akibat rutinitas sehari hari.


Destinasi wisata keren kali ini adalah Pantai Paseban Kencong Jember , Pantai Paseban merupakan sebuah pantai yang terletak sekitar 52 Km arah barat laut dari Kota Jember.
 Bila di lihat dari sisi administratif, Pantai Paseban ini masuk dalam wilayah administratif Kecamatan Kencong. Pantai Paseban ini mempunyai suasana pantai yang tenang, damai disertai suara gulungan ombak berkejaran yang bergemuruh menjadikan pantai ini sangat nyaman dan memberikan kesan damai bagi pengunjung yang ingin melepas kepenatan akibat rutinitas sehari hari.
 Pantai Paseban ini memiliki garis pantai mencapai panjang 2 Km dengan pasir hitam yang begitu elok, selain itu Pantai Paseban ini memiliki gulungan ombak yang tidak besar alias cukup tenang sehingga para wisatawan bisa menikmati kegiatan mandi dan bermain air laut.
 Dengan gulungan ombak yang cukup tenang itu, juga membuat para wisatawan bisa dengan tenang dan nyaman ingin berenang di pantai tanpa tanpa rasa khawatir celaka karena diserang ombak besar.
 Selain banyak wisatawan yang bermain air dipantai paseban ini juga dimanfaatkan oleh banyak kalangan wisatawan asing untuk melakukan keguatan sun-bathing maupun melakukan olahraga pantai seperti contohnya olahraga voli pantai.
 Maka tak heran bila Pantai Paseban dijadikan salah satu tujuan hangout bagi para anak muda maupun warga sekitar di kabupaten Jember. Dan kini kawasan wisata pantainya sudah terkenal ke seluruh penjuru negeri.

Share:

0 komentar:

Posting Komentar

Blogroll

About

BTemplates.com

Diberdayakan oleh Blogger.

Blog Archive

Popular Posts

Blog Archive